Direktur RSUD Piru Beserta Staf Dan Seluruh Pegawai Mengucapkan Selamat Natal Dan Tahun Baru 2023

KPR.COM,SBB – Tak terasa tahun 2022 akan segera berakhir. Kini, kita sudah memasuki bulan di penghujung tahun. Dengan kata lain, perayaan Natal untuk umat Nasrani tinggal menghitung hari.

Tema Natal 2022 pun telah diterbitkan oleh Konferensi Waligereja Indonesia (KWI) bersama Persekutuan Gereja-Gereja di Indonesia (PGI). Dengan Tema Natal 2022 mengusung tajuk, “Pulanglah mereka ke negerinya melalui jalan lain” .Melalui pesan tersebut, umat Nasrani diajak untuk memaknai dan mengamalkannya dengan baik.

Reed

Kepala Direktur Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD Piru), Kabupaten Seram Bagian Barat Dr. Johan F Selano, SpoG Beserta Staf dan Seluruh Pegawai mengucapkan Selamat Natal 25 Desember dan Selamat Memasuki Tahun Baru 2023.

Semoga di Tahun 2023, RSUD menjadi lebih baik dan juga ditahun 2023 membawa berkah bagi kita semua terkhusus nya Masyarakat di Kabupaten Seram Bagian Barat.

(Red) 

BACA JUGA  Dirut Tirta Mulia Pemalang Terima Penghargaan TOP CEO BUMD 2023

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *