Subsektor 21-06 Citepus Angkat 100kg Sampah Sungai dan Bantaran » KORAN PEDULI RAKYAT

Menu

Mode Gelap
Mata Air Surut, Perumda Tirta Mulia Pemalang Himbau Agar Pelanggan Bersabar Pohon Tumbang Akibat Angin Kencang di Kota Cimahi Hydroseeding, Teknik Canggih Tanam Rumput Yang Kini Sedang Populer Ema Instruksikan Penanganan ODGJ Agar Kota Bandung Bebas Gangguan Jiwa Kejati Jabar dan PT. Nindya Karya Tadatangani Perjanjian Kerjasama dalam Bidang Hukum Perdata dan Tata Usaha Negara

Peduli Lingkungan · 2 Feb 2021 03:39 WIB ·

Subsektor 21-06 Citepus Angkat 100kg Sampah Sungai dan Bantaran

 Subsektor 21-06 Citepus Angkat 100kg Sampah Sungai dan Bantaran Perbesar

Satgas Subsektor 21-06 Citepus melaksanakan pembersihan di Kp. Bojong Suren, Kel.Pasawahan, Kec. Dayeuh Kolot dengan hasil bersihnya sampah di permukaan yang ada di aliran sungai Citepus, Senin (2/1/21). Adapun pengangkatan sampah sebanyak 100 kg.

Anggota Subsektor 06 juga mempelopori kegiatan memungut dan mengambil sampah yang ada di pinggir sungai untuk selanjutnya dikumpulkan di bak sampah yang ada, hal ini menurut Dansubsektor 06 dilakukan guna menggugah kesadaran masyarakat akan kebersihan.

“Untuk menggugah kesadaran masyarakat, kita rutin laksanakan giat Pembersihan dan patroli sungai. Selain itu disampaikan komsos kepada masyarakat, mengajak supaya ikut serta berperan aktif mengembalikan ekosistem dan kelestarian sungai dengan menghijaukan kembali bantaran sungai menjadi jaring informasi industri yang masih membuang limbah ke sungai dan bersama menjaga serta menjadi pelopor untuk tidak membuang sampah di sungai.

Kegiatan selanjutnya dengan melaksanakan pembakaran sampah yang berada Kp. Bojong Suren, Kel. Pasawahan dan Kp. Sekeandur Ds. Cangkuang Wetan, Kec. Dayeuhkolot diakhiri giat patroli Sungai guna pencarian limbah industri yang masih dibuang di Sungai

Artikel ini telah dibaca 13 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Kecamatan Arcamanik Bergerak Melalui Gerakan Be Smart Tangani Sampah dari Hulu

31 Oktober 2023 - 22:12 WIB

Sosialisasi Penanganan Sampah di Kota Bandung

31 Oktober 2023 - 22:04 WIB

Asosiasi Hotel, Restoran, dan Pariwisata Kota Bandung Berkomitmen Mengelola Sampah Mandiri

30 Oktober 2023 - 18:31 WIB

Tangani 1,5 Tom Sampah di TPS Gudang Selatan, Relawan Pepeling Dukung Penanganan Sampah di Kota Bandung

30 Oktober 2023 - 18:17 WIB

Pengelolaan Sampah Ramah Lingkungan di Masjid Salman ITB

28 Oktober 2023 - 01:21 WIB

Hydroseeding, Teknik Canggih Tanam Rumput Yang Kini Sedang Populer

25 Oktober 2023 - 19:35 WIB

Trending di Peduli Lingkungan
Please turn AdBlock off